Banda Aceh – Panwaslih Provinsi Aceh melakukan konsolidasi dan evaluasi perkembangan pembuatan website PPID pengawas Pemilu di tingkat Kabupaten/Kota pada hari senin (15/2/2021) yang dilaksanakan melalui media dalam jaringan.
Kabag Pengawasan dan Humas yang juga PPID Panwaslih Pr
Banda Aceh – Ketua Bawaslu Republik Indonesia, Abhan melakukan verifikasi calon Pergantian Antarwaktu (PAW) anggota Panwaslih Kabupaten Aceh Timur sisa masa jabatan 2018-2023 yang dilaksanakan melalui media dalam jaringan dari Kantor Panwaslih Provinsi Aceh dengan Kantor Panwasli
Sinabang – Koordinator Divisi Penanganan Pelanggaran, Fahrul Rizha Yusuf beserta Jajaran Sekretariat Panwaslih Provinsi Aceh melakukan supervisi kinerja Panwaslih Kabupaten Simeulue di Sinabang yang dilaksanakan dari hari Senin sampai dengan Selasa (8-9/2/2021).
Banda Aceh - Terbatasnya anggaran merupakan salah satu alasan beberapa Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten/Kota tidak dapat melakukan pemutakhiran data pemilih.
Banda Aceh – Panwaslih Provinsi Aceh melaksanakan Rapat Teknis Pelaksanaan Rencana Kerja (Renja) Tahun Anggaran 2021 yang dilaksanakan di Kantor Panwaslih Kota Banda Aceh pada hari Kamis (4/2/2021).