Lhokseumawe – Menyikapi pergeseran peranan Pengawas Pemilu sebagai pihak Pemberi Keterangan Tertulis pada sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) di Mahkamah Konstitusi (MK) Pemilu 2019 mendatang, Pengawas Pemilu harus siap sebagai pemberi keterangan tertulis yang benar,
Banda Aceh – Panita Pengawas Pemilihan Provinsi Aceh Pagi tadi (1/4) mengadakan pertemuan dengan Peserta Pemilu yang berasal Partai Politik dan Pasangan Calon, guna membahas teknis pelatihan Saksi Pemilu 2019.
Idi- Pemilu sudah memasuki tahapan krusial yaitu kampanye rapat umum terbuka, yang dalam kampanye tersebut akan melibatkan dan mengajak masyarakat secara banyak, dan rentan terjadi banyak pelanggaran pemilu.
Nagan Raya – Mendekati hari pemungutan suara, Panitia Pengawas Pemilihan Provinsi Aceh mengadakan Sosialisasi Perbawaslu Nomor 1 Tahun 2019 Tentang Pengawasan Pemungutan dan Penghitungan Suara Dalam Pemilihan Umum.